WEB SCIENCE

21.25 Unknown 0 Comments

Pengertian Web Science


Apasih yang dimaksud dengan Web Science itu ? mari kita artikan satu per satu.

Apa itu Web
Web adalah suatu sistem di internet yang memungkinkan siapapun agar bisa menyediakan atau menampilkan informasi yang berupa statis atau dinamis,yang membentuk sebuah rangkaian yang saling terkait dimana masing-masing di hubungkan dengan jaringan-jaringan halaman (Hyperlink).
dan apa itu Science 
Science adalah ilmu pengetahuan yang benar,mempunyai objek dan tujuan dan disusun secara sistematik,berkembang dengan metode ilmiah,berlaku universal dan dapat dibuktikan atau dapat diuji kebenarannya.
jadi,apa itu webscience ? jika melihat pengertian dari 2 kata diatas,mungkin kita bingung untuk mendefinisikan apa sebenarnya web science itu,jadi sebenarnya ada definisi simple-nya Web Science adalah ilmu yang mempelajari tentang Efisiensi atau pemanfaatan dari sebuah web, agar dapat dirasakan manfaat dan kegunaannya pada banyak bidang di dalam kehidupan sehari-hari.


0 komentar: